Refleksi Kegiatan Gelar Temu Karya Sahabat BBGP Jabar

16 March 2023

Bandung (10/03) Pengembang Teknologi Pembelajaran (PTP) BBGP Jabar menyelenggarakan refleksi kegiatan Gelar Temu Karya Sahabat BBGP Jabar yang dilaksanakan pada 7-9 Maret di Sari Ater Subang. Refleksi dipimpin langsung oleh Kepala BBGP Jabar, M. Hartono S.H., M. Ed.

Kegiatan yang dilaksanakan di Kantor BBGP Jabar, Jl. Dr. Cipto No. 9 ini membahas mengenai tindak lanjut kolaborasi BBGP Jabar dengan Komunitas Penggerak Pendidikan Daerah (KPPD) dalam mengawal pelaksanaan program-program prioritas Kemendikbudristek (Program Guru Penggerak, Program Sekolah Penggerak, dan Implementasi Kurikulum Medeka) di daerah masing-masing.

Hartono berharap PTP bersama Widyaiswara BBGP Jabar terus mengawal dan membantu menyelesaikan permasalahaan dan kendala yang dihadapi oleh Komunitas Penggerak Pendidikan di masing-masing daerah.

Fasilitasi Praktikum SD Negeri Parakan Muncang 2 : Berkenalan dengan Bumi Kita

Bumi yang kita tempati hanyalah salah satu planet dari begitu luasnya sistem tata surya yang ada. Nah gimana nih cara

Lokakarya 3 PGP Angkatan 4 kabupaten indramayu

Lokakarya 3 PGP Angkatan 4 kabupaten indramayu dihadiri oleh kepala dinas pendidikan, kepala bidang GTK, para kepala sekolah, dan pengawas

Pelatihan Penilaian dan Kurikulum Merdeka SMPN 12 Kota Sukabumi

BandungㅡSMPN 12 Kota Sukabumi melakukan kunjungan belajar ke BBGP Jabar pada Jumat (21/06/2024). Kegiatan dibuka oleh perwakilan Tim Kerja Kemitraan

Lapor Beri Kami Penilaian WhatsApp